May 2025
Home/16 - Digital Resilience Indonesia
Internet Mahal, Suara Timur Tertinggal
Kolaborasi antara Rumah Moderasi Beragama IAIN Manado, Digital Resilience Indonesia, dan Indonesia School of Internet Governance membincang ketimpangan digital di Timur Indonesia.
[Analisis] Otoritas Keagamaan dan Kecerdasan Buatan: Kawan atau Lawan?
Dapatkah AI, meski tanpa kesadaran seperti manusia, menjadi “kawan” tokoh agama dalam dakwah, atau justru menjauhkan dimensi emosional antara ulama dan umat? Bagaimana cara memastikan konten keagamaan di ruang AI tetap moderat dan progresif untuk mendukung wacana yang kondusif?
Kuesioner Pemahaman Gen Z terhadap Batasan AI dalam Konteks “Curhat di AI”
Untuk memahami lebih dalam perilaku digital Gen Z terhadap AI, Digital Resilience Indonesia (DiRI) mengadakan jajak pendapat yang berjudul "Pemahaman Gen Z terhadap Batasan AI dalam Konteks "Curhat di AI".
Suaka dan Kisah-Kisah Pengungsi di Indonesia 
Dalam rangkaian Maa Ledungga 2025, DiRI menggelar seri diskusi tentang kisah-kisah pengungsi di Indonesia.